slogan leutika prio

La Ode Alifariki, S.Kep,Ns.,M.Kes, dkk.

La Ode Alifariki, S.Kep,Ns.,M.Kes, dkk.E-Mail: ners_riki[aT]yahoo.co.id

La Ode Alifariki, S.Kep,Ns.,M.Kes., lahir di Mandati Kabupaten Wakatobi pada tanggal 04 Februari 1980. Memulai karier setelah lulus Ners Keperawatan di STIKES Mandala Waluya Kendari tahun 2007 dan tahun 2008 di RSUD Kendari dan tahun 2016 ke Univ.Halu




Daftar Buku

Jumlah buku:4

1. Gizi Anak dan Stunting
Gizi Anak dan StuntingBuku gizi anak dan stunting ini berisi tentang pembahasan issue terkini tentang konsep gizi anak dan stunting meliputi konsep anak, status gizi, konsep kejadian stunting, upaya pencegahan kejadian stunting dimasa pandemic covid 19, 1000 hari pertama kehidupan, penangendalian stunting melalui kominikasi perubahan perilaku (KPP) dan data base riset stunting sehingga sangat direkomendasikan bagi untuk dosen, tenaga kesehatan maupun mahasiswa kesehatan. Semoga buku ini, dapat memberikan kontribusi keilmuan khususnya bagi akademisi, tenaga kesehatan dan mahasiswa dalam tata laksana stunting di fasilitas kesehatan.

2. Epidemiologi Hipertensi: Sebuah Tinjauan Berbasis Riset
Epidemiologi Hipertensi: Sebuah Tinjauan Berbasis RisetBuku teks ini berisi tentang pengalaman penulis dalam melakukan pengajaran dan penelitian bidang kesehatan dengan topik “EPIDEMIOLOGI HIPERTENSI (Sebuah Tinjauan Berbasis Riset)” pada subilmu epidemiologi keperawatan. Buku teks ini adalah wujud tanggung jawab penulis dalam menjalankan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Hadirnya buku ini dimaksudkan untuk membagi pengalaman peneliti dengan sesama peneliti maupun mahasiswa sehingga ke depan dapat lebih banyak lagi penulis atau dosen yang membukukan kary

3. Determinan Kualitas Hidup Lansia: Monograf
Determinan Kualitas Hidup Lansia: MonografBuku Monograf ini berisi tentang pengalaman penulis dalam melakukan penelitian Bidang Kesehatan dengan Topik “Determinan Kualitas Hidup Lansia” pada sub ilmu Keperawatan Gerontik. Penelitian ini dilaksanakan di Panti Sosial Tresna Werdha Minaula Kendari Propinsi Sulawesi Tenggara sebagai wudud tanggung jawab penulis dalam menjalankan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Hadirnya buku ini dimaksudkan untuk membagi pengalaman peneliti dengan sesama peneliti maupun mahasiswa sehingga ke depan dapat lebih b

4. Buku Ajar Epidemiologi
Buku Ajar EpidemiologiIlmu epidemiologi mempunyai fungsi vital dalam ilmu kesehatan lapangan karena menjadi tools dalam menyelesaikan masalah-maasalah kesehatan di fasilitas kesehatan maupun lingkup komunitas. Buku ajar ini berisi tentang kumpulan materi atau pokok bahasan epidemiologi yang sangat membantu khususnya bagi mahasiswa kesehatan masyarakat dan keperawatan maupun para periset. Buku ini dilengkapi dengan bahan ajar yang diuraikan dengan sederhana sehingga sangat mudah dipahami oleh pembaca khususnya mahasi

Leutika Leutika